Di Kabupaten Bogor Kasus Positif Covid-19 Bertambah 27 Orang, 33 Orang Sembuh

by -1,659 views

Menutup akhir bulan Oktober 2020 ini, 27 warga Bogor menjadi pasien baru Covid-19.

Sementara pasien sembuh 33 orang dan pasien suspek baru 33 orang.

Demikian data terbaru dari Satgas Covid-19 Kabupaten Bogor per Sabtu, 31 Oktober 2020.

“Dengan tambahan kasus baru ini, maka total kasus positif Covid-19 Kabupaten Bogor hingga akhir Oktober menjadi 2.706 kasus,” kata Bupati Bogor Ade Yasin, Sabtu (31/10/2020).

Dari 40 kecamatan di Kabupaten Bogor, 37 kecamatan berada di zona merah, 2 kecamatan zona oranye, dan 1 kecamatan zona hijau.

“Zona oranye ada di Kecamatan Jasinga dan Cariu. Sementara satu-satunya zona hijau Kecamatan Sukajaya,” ujar Ade.

Berikut data terbaru Covid-19 Kabupaten Bogor per Sabtu, 31 Oktober 2020.

  • Suspek = 286 Orang
  • Probable = 16 Orang
  • TOTAL KASUS POSITIF COVID-19 = 2706 Kasus.
  • Sembuh = 2218 Orang
  • Meninggal = 63 Orang
  • Konfirmasi Aktif = 419 Orang
  • Probable Meninggal = 234 Orang
  • Pindah Alamat ke Luar Bogor = 6 Orang

Kasus baru

  • Tambahan 33 kasus suspek baru
  • 139 kasus suspek selesai
  • Tambahan 27 konfirmasi positif baru
  • Tambahan 33 kasus sembuh
  • Tambahan 1 kasus konfirmasi meninggal dunia
Baca Juga:  Resep Pembuatan Cake: Choco Chips Cake

Kasus konfirmasi positif

  1. P, 30 th, Citeureup
  2. L, 52 th, Citeureup
  3. L, 18 th, Cibinong
  4. P, 48 th, Cibinong
  5. L, 31 th, Cibinong
  6. P, 41 th, Cibinong
  7. P, 54 th, Cibinong
  8. P, 33 th, Cibinong
  9. L, 70 th, Ciawi
  10. L, 32 th, Ciawi
  11. P, 51 th, Babakanmadang
  12. L, 43 th, Babakanmadang
  13. P, 21 th, Babakanmadang
  14. P, 40 th, Dramaga
  15. L, 60 th, Megamendung
  16. P, 25 th, Megamendung
  17. P, 54 th, Sukaraja
  18. L, 45 th, Sukaraja
  19. P, 37 th, Sukaraja
  20. L, 39 th, Tajurhalang
  21. P, 22 th, Jonggol
  22. L, 23 th, Cileungsi
  23. P, 60 th, Citeureup
  24. P, 19 th, Citeureup
  25. P, th, Citeureup
  26. L, 19 th, Gunungputri
  27. P, 27 th, Bojonggede

Kasus sembuh

  1. P, 19 th, Citeureup
  2. P, 55 th, Citeureup
  3. L, 55 th, Citeureup
  4. L, 47 th, Ciampea
  5. L, 56 th, Babakanmadang
  6. P, 48 th, Babakanmadang
  7. L, th, Babakanmadang
  8. P, 49 th, Babakanmadang
  9. L, 34 th, Ciawi
  10. P, 56 th, Ciawi
  11. P, 49 th, Ciawi
  12. P, 29 th, Ciawi
  13. L, 47 th, Cigombong
  14. P, 42 th, Sukaraja
  15. L, 11 th, Sukaraja
  16. P, 24 th, Cibinong
  17. L, 31 th, Cibinong
  18. P, 21 th, Cibinong
  19. P, 52 th, Cibinong
  20. L, 19 th, Cibinong
  21. P, 35 th, Cibinong
  22. L, 30 th, Caringin
  23. L, th, Bojonggede
  24. L, th, Bojonggede
  25. L, th, Bojonggede
  26. P, th, Bojonggede
  27. P, th, Bojonggede
  28. P, th, Bojonggede
  29. L, th, Gunungputri
  30. P, 53 th, Ciomas
  31. P, 20 th, Ciomas
  32. L, 52 th, Ciomas
  33. P, 19 th, Ciomas
Baca Juga:  Pelatih Persib Bandung Optimistis Bakal Menang Hadapi Bali United Pusam

Kasus konfirmasi meninggal dunia

  1. L, 43 th, Babakanmadang

Kabupaten Bogor memperpanjang Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Pra Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) tanggal 28 Oktober sampai dengan 25 Nopember 2020.

(tribunnews.com)

About Author: Damar Alfian

Gravatar Image
Damar Alfian adalah seorang penulis dan kontren kreator di Bandung, Jawa Barat. Dia juga sebagai kontributor di beberapa media online.